Kamis, 07 Februari 2019

Fungsi Toolbox pada Corel Draw

ASSALAMUALAIKUM WR.WB

Pendahuluan
Hari ini Rabu 9 Januari 2019 saya akan membahas sedikit tentang fungsi masing-masing toolbox pada coreldraw.

Fungsi Toolbox Pada Coreldraw  :

1. Pick Tool, berfungsi untuk memilih atau memindah sebuah objek.
2. Shape Tool
  • Shape tool, berfungsi untuk mengubah bentuk garis dan objek
  • Smudge brush tool, berfungsi untuk menghaluskan garis.
  • Roughen brush tool, berfungsi untuk membuat garis efek kasar
  • Free transform tool, berfungsi untuk memutar objek dengan bebas
3. Crop Tool
  • Crop tool, berfungsi untuk memotong suatu objek
  • Knife tool, berfungsi untuk memotong objek tetapi berbentuk sebuah irisan
  • Erase tool, berfungsi untuk menghapus objek tertentu.
  • Virtual segment delete, juga berfungsi untuk menghapus sebuah objek
4. Zoom Tool, berfungsi untuk memperbesar tampilan suatu objek
5. Freehnad Tool
  • Frehand tool, berfungsi untuk menggambar garis dengan bebas
  • Bazier tool, berfungsi  untuk menggambar garis dengan menggunakan titik hubung
  • Artistic media tool, berfungsi untuk membuat artistik garis
  • Pen tool, berfungsi untuk membuat garis melengkung dan membuat kurva dengan mengunakan titik hubung
  • Polyline tool, berfungsi untuk menggambar objek dengan pola tertentu
  • 3 point curve tool, untuk menggambar sebuah kurva
  • Interaktive connector tool, berfungsi untuk menggambar dengan menggunakan garis penghubung
  • Dimension tool, berfungsi untuk membuat sebuah garis keterangan 
6. Smart fill tool
  • Smart fill tool, berfungsi untuk memberi warna pada objek
  • Smart Drawing tool, berfungsi untuk menggambar sebuah objek
7.  Rectangle tool
  • Rectangle tool, berfungsi untuk menggambar objek berbentuk persegi panjang
  • 3 point rectangle tool, berfungsi untuk menggambar persegi panjang dengan menggunakan titik titik hubung.
8.  Elipse Tool
  • Elipse tool, berfungsi untuk membuat objek lingkaran.
  • 3 point ellipse tool, berfungsi untuk membuat sebuah lingkaran dengan menggunakan tiga titik
9. Polygon tool
  • Polygon tool, berfungsi untuk membuat sebuah objek segi 3, 4, dan seterusnya
  • Star tool, untuk membuat objek berbentuk bintang
  • Complex star tool, berfungsi untuk membuat objek bintang dengan segi banyak
  • Graph paper tool, berfungsi untuk membuat grafik tertentu
  • Spiral tool, berfungsi untuk membuat objek bentuk spiral
10. Text tool, berfungsi untuk membuat tulisan
11. Basic shapes tool
  • Basic shapes tool, berfungsi untuk menggambar bentuk flowchat 
  • Arrow shapes tool, berfungsi untuk membuat panah yang menghubungkan flowchart
  • Flowchart shapes tool, berfungsi untuk menggambar flowchart berbentuk sederhana
12. Table tool, berfungsi untuk membuat tabel
13. Blend tool
  • Blend tool, berfungsi untuk menyatukan dua objek
  • Contour, berfungsi untuk membuat efek kontur
  • Distort tool, berfungsi untuk membuat bentuk distorsi
  • Drop shadow tool, berfungsi untuk memberi bayangan pada objek
  • Envelope tool, berfungsi membuat objek yang bisa dilipat
  • Extrude tool, berfungsi untuk membuat efek tiga dimensi
  • Transparan, berfungsi untuk membuat objek menjadi transparan
14. Eyedropper
  • Eyedropper tool, berfungsi untuk memberi komposisi warna sebuah objek
  • Paintbucket, berfungsi untuk memberi warna  dari objek eyedropper
15. Outline pen tool
  • Outline pen tool, berfungsi untuk membuat garis seperti pena
  • Outline color tool, berfungsi untuk mengatur jenis-jenis garis
  • None, berfungsi untuk menggandakan sebuah garis
  • Hairline, berfungsi untuk membuat sebuah garis bayangan
  • 1/2 pt, berfungsi untuk memilih garis yang berukuran 1/2pt
  • Color tool, berfungsi untuk menampilkan warna dialog
16. Uniform fill tool
  • Uniform fiil, untuk memberi warna objek
  • Fountain fill tool, untuk memberi efek warna kabur
  • Pattern fill tool, untuk memberi warna dengan efek pattern
  • Texture fill tool, untuk memberi tekstur warna
  • Postscript fill tool, untuk menampilkan fill dialog 
  • None, untuk menggandakan warna pada objek
  • Color docker, untuk menampilkan semua warna
17. Interactive fill tool
  • Interactive fill tool, untuk memberi  warna  pada tektur objek
  • Mesh fill, berfungsi untuk memberi warna  objek

Demikian yang saya ketahui.
WASSALAMUALAIKUM WR.WB

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Cara merubah Waktu dan Tanggal di Bios

ASSALAMUALAIKUM WR.WB Pendahuluan Hari Jumat, 11 Januari 2019 saya akan membahas tentang cara merubah waktu dan tanggal di Bios. Langsu...